Advertise

Kenapa Fitur "Swipe Up" diganti jadi "Link Sticker," Ini alasan Bos Instagram !


Secara resmi pada Agustus lalu, Instagram mengganti fitur Swipe Up menjadi fitur link sticker. Kedua fitur ini pada awalnya dibuat untuk menyematkan link di Instagram Stories.

Kita selaku Instagram tentu saja bertanya-tanya mengapa Instagram mengganti atau menghilangkan fitur  dari IG Stories dan malah menggantinya dengan stiker berisi link alias tautan ke website lain.


Maka dari itu CEO Instagram Adam Mosseri akan menjelaskan beberapa alasan di balik ini dengan mengunggah sebuah video pendek yang di posting  di akun sosial media pribadinya @mosseri.



Kenapa Fitur "Swipe Up" diganti jadi "Link Sticker," Ini alasan Bos Instagram !

1) Lebih Kreatif dan Inovatif

Dengan diluncurkan fitur link sticker ini dapat memberikan kontrol kepada pengguna.
"Link Sticker ini juga memberi anda kontrol yang lebih kreatif atas pengalaman di IG stories anda.
Tujuan utama kami adalah memberi anda kendali kreatif atas konten anda," kata mosseri.

2)Memberi kesempatan berinteraksi terhadap konten stories

"Penggantian mekanisme swipe up menjadi link sticker adalah agar pengguna tetap berinteraksi  dengan Ig Stories yang disematkan link sekalipun," 

Bos Instagram menjelaskan saat link disematkan di pengguna menggunakan fitur swipe up. Penggunna mau tak mau selain mengusap layar ke atas untuk mengaksesnya , untuk kemudiandialihkan ke situr atau pihak ketiga yang dituku melalui tautan.

Posting Komentar

0 Komentar